Cara Merawat Biola
Cara merawat biola dan cara membersihkannya sebenarnya cukup mudah dan sederhana sekali. Biola merupakan alat musik yang cukup popular bahkan hampir pada setiap genre music biola selalu ada. Bagi anda yang mencari tahu bagaimana merawat dan membersihkan biola yang benar coba perhatikan dibawah ini.
Sebelum saya menjelaskan apa yang harus dilakukan, anda tentu bertanya-tanya pentingkah kita merawat biola danmembersihkannya? Bukan hanya menjaga dan mempercantik biola milik anda, namun agar supaya suara yang dihasilkan tetap indah dan bagus.
Rosin merupakan getah kayu pinus yang dikeringkan fungsinya menaburi helai bow agar menghasilkan suara saat digesek dengan senar. Caranya gosok helai bow anda dengan rosin, berikan agak banyak agar helai bow anda awet.
Posisi jembatan biola agar selalu lurus dititik F supaya tidak mudah tergelincir saat digesek. Anda dapat mengaturny dengan melihat garis yang sudah disedikan oleh pembuat biola.
Itulah cara-cara merawat biola. Karena biola merupakan alat music yang agak mahal jadi anda harus selalu menjaga dan merawatnya. Kalau anda pandai dan telaten merawatnya, bukan tidak mungkin biola anda akan awet berpuluh-puluh tahun dan dapat diwariskan ke anak cucu anda.
Sebelum saya menjelaskan apa yang harus dilakukan, anda tentu bertanya-tanya pentingkah kita merawat biola danmembersihkannya? Bukan hanya menjaga dan mempercantik biola milik anda, namun agar supaya suara yang dihasilkan tetap indah dan bagus.
Cara Merawat Biola
Jaga Kelembapan Biola
Hal yang pertama anda lakukan adalah menjaga suhu dan kelembapan biola. Biola merupkan alat musik dari kayu maka sepatutnya kita harus menjaga kelembapan biola. Kelembapan biola yng tidak terjaga biasanya akan menimbulkan jamur, jamur tersebut jika dibiarkan akan merusak biola. Jadi anda harus menyimpan biola ditempat yang benar-benar kering.Atur ketegangan helai bow saat hendak dimainkan
Jika anda ingin berlatih, jangan lupa untuk mengatur ketegangan bow anda. Jangan terlalu kencang dan jangan juga terlalu renggang. Setidaknya berikan jarak kira-kira sebuah pensil antara helai dan tongkat bow.Jaga Kebersihan Biola
Yang ketiga ini tentu saja wajib, anda harus selalu menjaga kebersihan biola anda supaya awet. Jika terdapat debu anda bisa membersihkannya menggunakan kain, bersihkan juga rosin yang menempal pada badan biola anda.Hindari Menyentuh Helai bow
Jika memungkinkan jangan pernah anda menyentuh helai bow biola anda, karena jari dan tangan anda mengandung minyak yang bisa menghilangkan rosin pada bow biola.Rutin Menggunakan Rosin
Credit : Rosin untuk bow biola |
Kendurkan Bow Setelah Berlatih
Jika tadi anda mengencangkan biola saat hendak berlatih atau bermain, jangan lupa untuk mengendurkan kembali. Ini supaya helai pada bow anda tidak gampang putus dan awet.Simpan Pada Bag atau Tas Biola
Jika anda sudah mengendurkan helaw bow anda, jangan lupa untuk memasukkannya kembali pada case atau tas biola agar terhindar dari debu dan air.Stem Biola Dengan Hati-hati
Stem biola dengan hati-hati dan perhatikan jembatan biola tempat senar menempel jika terlalu tajam bersihkan terlebih dahulu tepiannya agar senar tidak mudah putus.Atur Posisi Jembatan Biola
Perhatikan tanda panah |
Itulah cara-cara merawat biola. Karena biola merupakan alat music yang agak mahal jadi anda harus selalu menjaga dan merawatnya. Kalau anda pandai dan telaten merawatnya, bukan tidak mungkin biola anda akan awet berpuluh-puluh tahun dan dapat diwariskan ke anak cucu anda.
cara merawat biola dengan baik cara merawat senar biola merawat bow biola merawat ketapang biola
Belum ada Komentar untuk "Cara Merawat Biola"
Posting Komentar